Minggu, 13 Mei 2012

Icip Acer Iconia Tab A500 Ice Cream Sandwich

Akhirnya Acer menyediakan update Ice Cream Sandwich untuk Iconia A500 di Indonesia. Ice Cream Sandwich ini banyak dinantikan karena belum banyak ponsel atau tablet yang memakainya, sehingga banyak orang penasaran. Terima kasih Acer update ini membuat saya sebagai pengguna produk ber Os android dari Acer merasa senang karena bersama Acer saya merasa tidak pernah tertinggal dibelakang.

Kekecewaan saya tentunya tidak adanya fitur face unlock dan tidak dibawanya Acer ring diupdate ini. Tapi Acer memperingatkan ini sebelum kita mendownlod update ini. Jadi mau tidak mau kita harus memaklumi ini. Saya pikir pekerjaan Acer sudah selesai dengan baik disini. Sekali lagi terima kasih Acer.

Sekarang saya ingin membahas singkat tentang ICS sendiri, giliran saya mengomentari pekerjaan Google, hehehe. Menurut saya Ice Cream Sandwich adalah update yang sangat singnifikan untuk sebuah ponsel, untuk sebuah tablet berOS honeycomb perubahannya tidak begitu terasa. Saya setuju bila dikatakan ICS ini membawa Honeycomb ke ponsel. Ya, sekarang tampilan holografik dan tombol on screen ala honeycomb bisa dinikmati di Ponsel

Ada beberapa catatan saya:

1. Homescreen

Sekilas tidak ada yang berbeda, saya kurang suka jam analog ICS, jauh lebih bagus milik honeycomb.Tombol '+' dipojok kanan atas hilang. Kini untuk mengubah tampilan kita cukup menyentuh layar dan menahannya beberapa saat kemudian muncul pilihan mengganti wallpaper, persis seperti di hp. Yang baru adalah kita bisa membuat folder, cukup simple, kita cukup menumpuk ikon aplikasi, dan jadilah folder

2. Performa

Ice cream sandwich ini membuat A500 saya lebih 'terbang', menjadi lebih mulus, RAM A500 saya meningkat. Aplikasi autostart berkurang, dan saya suka efek baru perpindahan halaman menu yang menyambung ke widget. Yang baru adalah di task switcer di recent apps, kita bisa mematikan aplikasi dengan menggesernya kekiri atau kanan.

3. Galeri

Saya kurang suka desain galeri yang baru, hanya terlihat kotak-kotak, sementara galeri lama saya punya efek yang bagus pada saat tablet digoyang. Tapi kabar baiknya adalah sekarang kita punya photo editor yang keren. Ada banyak efek yang bisa kita coba.

Video player sekarang kalo ga salah pakek h/w decoder. Video berformat AVI sekarang bisa dimainkan dengan video player bawaan. Yang saya catat pada saat memutar video berformat MP4 yang sering saya putar mulus dihoneycomb, sekarang malah sering patah-patah. Kemudian saya coba puter pakai MX player dan QQ player malah tambah parah. Tapi waktu memutar MKV HD' yang pada saat masih honeycomb agak kacau, sekarang jadi mulus

4. Browser

Ini yang agak mengganggu saya, browser lebih banyak mengarahkan ke situs mobile. Bila ingin mendapat tampilan desktop kita harus ke setting cek "request desktop site". Sementara setting 'debug' hanya sementara. Saya berharap ada yang punya cara mengatasi masalah ini. Tapi itu bukan masalah besar kita bisa memakai Firefox atau Opera yang akan memberikan tampilan desktop tanpa kompromi.

Dan yang keren adalah, kita bisa mendownload Google Chrome yang ternyata sangat oke, cepat stabil, mulus, tapi sayang tidak support flash.

Facebook adalah situs yg paling sering saya kunjungi. Lihat bagaimana facebook di browser ICS. Lihat video berikut

5. Fitur lain

Fitur lain yang cukup keren adalah Screenshot, kita mengambil screen shot dengan menekan tombol fisik yaitu tombol power dan volume secara bersamaan. Yang tak kalah keren adalah wifi direct, sekarang kita lebih cepat terhubung dengan hotspot yang sudah dikenali. Mematikan juga sangat cepat. Kesimpulan akhir saya, Google bekerja dengan sangat baik. Terimakasih Google, terima kasih Acer.

1 komentar:

  1. Online Shop
    Menawarkan Brng BERGARANSI Atau Brng ORIGINAL
    Stok Brng Terbatas
    Alamat Jl.Hasim Asari No 125 Sentral Jakarta 10150
    Cara Pemesanan Online
    Sms\HUB:085310120333 PIN BB:24C19401
    Bleckbrry
    Bleckberry Q5 Rp2.150.000 \Bleckberry torc 9810 Rp1.800.000
    Bleckberry Z10 Rp 3.250.000 \Bleckberry Bold9780onyx2 Rp 1.850.000
    Bleckberry Q10 Rp4.250.000 \Bleckberry Dakota Bold Rp2.000.000
    Bleckberry porcsce p 9881 Rp5.350.000 \Bleckberry Curve 9220 Davis Rp1.250.000
    TYPE SAMSUNG
    Samsung Galaxy note III N900 Rp 2.650.000
    Samsung Galaxy note II Rp 2.450.000
    Samsung Galaxy s4 mini I9190 Rp 2.300.000
    Samsung Galaxy s4 active Rp 2.250.000
    Samsung Galaxy ace 3GT-s7270 Rp 1.350.000
    Samsung Galaxy core duos Rp 1.550.000
    Samsung Galaxy star 5282 Rp 650.000
    Samsung Galaxy Tab 3 8.0 Rp 2.850.000
    Samsung Galaxy megha I9200 Rp 1.500.000
    Samsung Galaxy Tab 3 7.0 Rp 2.650.000
    ADVAN
    ADVAN VANDROID T3C Rp 1.650.000
    ADVAN S 5F Rp 1.450.000
    IPONE
    Apple Ipone 5 16GB Rp 3.450.000 Apple Ipone 5 32GB Rp 3.750.000
    Apple Ipone 5 64 GB Rp 3.950.000 Apple Ipone 4s 16GB Rp 2.350.000
    Apple Ipone 4s 32GB Rp 2.550.000 Apple Ipone 4s 64GB Rp 2.850.000
    Apple Ipone 4 16 GB Rp 1.550.000 Apple Ipone 4 32GB Rp 1.750.000
    SAMSUNG TAB
    Samsung Galaxy Tab 2 10.1 P5100
    Rp. 2.150.000
    Samsung Galaxy Tab 2 7.0 P3110
    Rp. 2.050.000
    Samsung Galaxy Tab 2 7.0 P3100
    Rp. 2.000.000
    Samsung Galaxy Tab 7.7 P6800
    Rp. 3.100.000
    Samsung Galaxy Tab 7.0 Plus P6200
    Rp. 2.900.000
    Samsung Galaxy Tab 10.1 P7510
    Rp. 2.450.000
    Samsung Galaxy Tab 8.9 P7300
    Rp. 1.750.000
    Samsung Galaxy Tab Wi-Fi P1010
    Rp. 1.400.000
    Samsung Galaxy Tab 10.1 3G P7500
    Rp. 1.900.000
    LENOVO
    Lenovo S920 Dual Sim Harga Rp 1.500.000
    Lenovo S820 Harga Rp 1.750.000
    Lenovo K900 Harga Rp 2.625.000
    Lenovo S890 Harga Rp 1.325.000
    Lenovo K860 Harga Baru Rp 2.150.000
    Lenovo S880 Harga Rp .850.000
    SONY
    Sony Xperia Sola Rp 1.550.000
    Sony Xperia P LT22i Rp 2.150.000
    Sony LT26i Xperia S Rp 2.250.000
    Sony Xperia LT26ii SL Rp 2.150.000
    Sony Xperia Acro S LT26W Rp 2.550.000
    HTC ANDROID
    HTC One Rp 2.850.000
    HTC Butterfly Rp 2.550.000
    HTC One X+ Rp 2.350.000
    HTC Windows Phone 8X Rp 1.950.000
    HTC Windows Phone 8S Rp 1.450.000
    NOKIA
    Nokia 1800 R 80.000
    Nokia 200 Asha Rp 350.000
    Nokia 202 Asha Rp 400.000
    Nokia 110 Rp 80.000
    Brng Bsa Kami Kirim Luar Jakarta Tentunya Lewat Tki\Jne

    BalasHapus